Search

Pembatasan Sosial Berlaku, Ramai-ramai Belanja Sembako via Daring - Bisnis.com

Bisnis.com, JAKARTA — Dian Kurniati, seorang karyawan swasta, mengaku pengeluarannya membengkak sejak kantornya memberlakukan kebijakan kerja dari rumah menyusul meluasnya wabah virus corona.

Jika dihitung-hitung, dia memerkirakan telah menghabiskan hingga Rp1,5 juta untuk memesan makanan, membeli sayur, dan membeli peralatan untuk memasak secara daring.

Padahal, Dian mengatakan hanya menghabiskan tak lebih dari Rp300.000 untuk memesan makanan melalui GoFood sebelum ada kebijakan bekerja dari rumah.

“Pekan pertama [saat kerja di rumah], sehari ada yang GoFood, ada yang beli di luar. Yang GoFood biasanya malam karena siang biasanya [beli makanan] di warung. Terus kupikir-pikir enggak efisien, boros, akhirnya beli panci,” tuturnya ketika dihubungi Bisnis, Selasa (31/3/2020).

Anda sedang membaca Premium Konten
Silahkan daftar gratis atau login untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Let's block ads! (Why?)



"ramai" - Google Berita
April 01, 2020 at 09:30AM
https://ift.tt/2xAk2Ma

Pembatasan Sosial Berlaku, Ramai-ramai Belanja Sembako via Daring - Bisnis.com
"ramai" - Google Berita
https://ift.tt/32BI5nJ
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Pembatasan Sosial Berlaku, Ramai-ramai Belanja Sembako via Daring - Bisnis.com"

Post a Comment

Powered by Blogger.